TOPIK
Berita Sumbawa
-
Buka Gerbang Pariwisata Kelas Dunia, Kapal Pesiar Eksklusif Le Jacques Cartier Sandar di Sumbawa
Wisatawan akan menjalani pelesir selama dua hari di Sumbawa merasakan pengalaman budaya dan alam.
-
Korban Melompat dari KMP Belida Belum Ditemukan, Tim SAR Perluas Area Pencarian
Operasi pencarian seorang penumpang kapal Ferry, Nani Idayanti masih terus dilaksanakan dengan memperluas area pencarian.
-
Hadapi Keterbatasan Anggaran, Bupati Sumbawa Minta Dukungan Pusat Percepat Pembangunan Infrastruktur
Bupati Sumbawa Jarot menegaskan komitmen mendukung kebijakan pusat meski fiskal daerah terbatas.
-
Sosok Fadillah Ahmad Nur, Pemuda Asal Sumbawa Raih Penghargaan di Ajang Muda30 Awards
Adil merupakan Founder organisasi Sasambo Youth Education (SYE) NTB yang bergerak di bidang pendidikan dan pemberdayaan masyarakat
-
Tiga Polisi Terluka Berat saat Amankan Eksekusi Lahan di Sumbawa
Saat akan mengamankan eksekusi lahan, warga sudah lebih dulu menutup akses jalan dan melakukan perlawanan.
-
Pria Sumbawa Buronan Kasus Sabu Ditangkap di Kalimantan Utara
Tim Polres Nunukan berhasil menangkap M pria asal Sumbawa buronan kasus peredaran narkotika jenis sabu.
-
DLH Ungkap Dua TPS Liar di KSB, Satu Berada di Lingkar Tambang
Dua TPS liar di KSB adalah TPS Sampar Jajong di Desa Belo, Kecamatan Jereweh dekat beradai di lingkat tambang dan TPS Senayan di Kecamatan Poto Tano.
-
Atasi Persoalan Sampah 200 Ton Per Hari, Wabup Ansori Bentuk Bank Sampah di Sumbawa
Sampah merupakan salah satu tugas utama dalam menyelesaikan persoalan-persoalan lingkungan di Sumbawa.
-
Timbulan Sampah di Sumbawa Capai 77 Ribu Ton Per Tahun, Program Bank Sampah Akan Dioptimalisasi
Sumbawa memiliki potensi besar untuk mencapai target nasional pengelolaan sampah sebesar 51,2 persen
-
Hadiri Rakor Pendidikan NTB, Wabup Ansori Soroti Infrastruktur Sekolah dan Penempatan Guru PPPK
Wabup Sumbawa Ansori menyampaikan sejumlah persoalan dan usulan terkait tata kelola pendidikan kepada Mendikdasmen.
-
SP Sumbawa Desak Pemerintah Tinjau Ulang Program Food Estate
SP Sumbawa juga menilai kebijakan perluasan lahan besar-besaran berdampak langsung pada kehidupan ekonomi petani
-
Bupati Sumbawa Minta Batas Lahan Penghijauan dan Tanaman Jagung Diperjelas
Dipaparkan hasil tinjauan lapangan yang menunjukkan sekitar 1.428 hektare lahan yang akan digarap perusahaan PT Esa Sampoerna Agro
-
Bupati Sumbawa Lantik Pimpinan BAZNAS, Tekankan Inovasi dalam Pengelolaan Zakat
Bupati Sumbawa, Syarafuddin Jarot, resmi melantik dan mengambil sumpah jabatan pimpinan BAZNAS Kabupaten Sumbawa
-
Kawasan Jempol Sumbawa Bakal Direvitalisasi Kementerian PU
Di Kawasan Jempol, revitalisasi mencakup pembangunan drainase, jalan lingkungan, pedestrian, dan sanitasi
-
Bupati Sumbawa Luncurkan Dashboard Sipokir untuk Perbaikan Tata Kelola Pokir DPRD
Bupati Sumbawa, Syarafuddin Jarot, secara resmi meluncurkan Dashboard Sipokir Bersama, Selasa (7/10/2025).
-
DPRD Sumbawa Setujui Ranperda Perubahan APBD 2025, Bupati Jarot Tekankan Optimalisasi Program
Bupati Sumbawa, Syarafuddin Jarot, dalam pendapat akhirnya mengapresiasi kinerja DPRD yang telah membahas Ranperda secara tepat waktu.
-
182 PPPK Formasi 2024 di Sumbawa Resmi Terima SK Pengangkatan
Sebanyak 182 PPPK menerima SK pengangkatan, yang terdiri dari 129 tenaga pendidikan, 47 tenaga kesehatan, dan 6 tenaga teknis.
-
730 Kasus Gigitan HPR di Sumbawa, Dua Warga Meninggal
Dua korban meninggal dunia disebabkan oleh gigitan hewan pembawa rabies dan tidak segera mendapatkan penanganan medis.
-
Jepang Bidik Sumbawa Jadi Pusat Peternakan Sapi Terintegrasi
Sumbawa merupakan kabupaten dengan lahan terluas di NTB, yang menyimpan potensi besar untuk pengembangan peternakan sapi.
-
Bupati Sumbawa Jarot Serahkan 3 Armada Damkar Baru, Tegaskan Keselamatan Warga sebagai Prioritas
Buapati Sumbawa menegaskan penambahan armada ini merupakan bentuk nyata komitmen pemerintah daerah dalam meningkatkan perlindungan masyarakat.
-
Penyedia MBG Taliwang Klarifikasi Soal Temuan Ulat di Makanan, Tegaskan Bahan Baku Selalu Segar
Penyedia Program MBG Rayon Taliwang, CV JK, akhirnya angkat bicara setelah adanya temuan ulat di menu MBG di SMPN 1 Taliwang
-
Menjadi Tuan Rumah, Bupati Sumbawa Resmi Membuka Sail Indonesia International Yacht Rally 2025
Bupati Sumbawa, Syarafuddin Jarot, secara resmi membuka perhelatan Sail Indonesia International Yacht Rally 2025
-
Cegah Laju Kerusakan Hutan, Bupati Sumbawa Kukuhkan Satgas Perlindungan
Pembentukan Satgas ini sebagai komitmen pemeritah daerah untuk menjaga dan melindungi hutan di Kabupaten Sumbawa.
-
Jaksa Tahan Kades dan 2 Anggota LPM di Sumbawa dalam Kasus Sewa Tanah untuk Tower
Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejari Sumbawa menahan tiga orang dalam kasus dugaan korupsi sewa lahan untuk tower di Desa Jorok.
-
Pencuri Panel Surya di Moyo Hilir Sumbawa Ditangkap Warga
Saat berhasil menghadang, korban memeriksa barang-barang yang dibawa kedua pria tersebut yang ternyata panel surya miliknya.
-
Wamen PKP RI Tinjau Penataan Kawasan Permukiman di Sumbawa, Dorong Akselerasi KEK Samota
Kedatangan Wamen PKP disambut langsung oleh Bupati Sumbawa, Syarafuddin Jarot, bersama jajaran Forkopimda.
-
Tinjau Dapur MBG, Bupati Sumbawa Jarot Tekankan Kualitas Makanan
Bupati Jarot memberikan apresiasi tinggi kepada Yayasan Ladang Amal Sentosa atas prakarsa dan komitmen dalam mewujudkan dapur MBG.
-
Kakek Tukang Ojek di Sumbawa Dibegal, Alami Luka hingga Motor Dibawa Kabur
Setelah korban terjatuh dan tak berdaya, pelaku melarikan diri dengan membawa sepeda motor serta dompet milik korban.
-
Siswa SD di Sumbawa Meninggal Diduga Korban Tabrak Lari, Polisi Buru Pelaku
Polisi saat ini masih memburu terduga pelaku yang melarikan diri usai kejadian di jalan lurus depan rumah korban
-
DPRD dan Pemda Sumbawa Sepakati Dua Ranperda Disahkan Jadi Perda
Kedua Ranperda yang dibahas DPRD dan Pemda Sumbawa memiliki urgensi tinggi dan layak untuk ditetapkan