Berita NTB
Gubernur NTB Lalu Iqbal Temui Pimpinan ITDC dan MGPA, Janji Jadi Katalisator Investasi di Mandalika
Dibahas perkembangan kawasan ekonomi khusus (KEK) Mandalika, potensi investasi hingga motorsport.
Penulis: Sinto | Editor: Wahyu Widiyantoro
TRIBUNLOMBOK.COM/SINTO
INVESTASI MANDALIKA - Gubernur NTB Lalu Muhamad Iqbal berjalan didampingi Direktur Utama ITDC dan MGPA di Bukit 360 Sirkuit Mandalika, Desa Kuta, Kecamatan Pujut, Lombok Tengah, Sabtu (15/3/2025). Dibahas perkembangan kawasan ekonomi khusus (KEK) Mandalika, potensi investasi hingga motorsport.
Ari menerangkan, visi Gubernur NTB dengan ITDC sangat selaras karena pihaknya di Injourney banyak sekali melakukan kegiatan yang terkait dengan Environmental, Social, and Governance (ESG).
"Tapi saya sampaikan ke pak Gubernur bahwa ini butuh waktu. Pertama, karenakan kita kena dampak Covid yang cukup banyak. Berikutnya juga isu geopolitik yang cukup besar pada tahun lalu. Jadi wajar sekali beberapa investor, 2024 ini baru mulai melirik," demikian Ari.
(*)
Berita Terkait:#Berita NTB
| Wakil Gubernur Indah Dhamayanti Putri Jabat Bendahara Golkar NTB, Tunggu Jadwal Pelantikan |
|
|---|
| Proyeksi APBD 2026 Turun, Pemprov NTB Rasionalisasikan Belanja Kantor hingga Perjalanan Dinas |
|
|---|
| Pemprov NTB Prioritaskan Perubahan Status Kawasan Gili Tramena untuk Permudah Investasi |
|
|---|
| Pemprov NTB Kebut Pembangunan Gerai Kopdes Merah Putih |
|
|---|
| Pemprov NTB Siapkan Perda Atasi Penganguran Capai Belasan Ribu |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lombok/foto/bank/originals/iqbal_itdc_mgpa.jpg)