Berita Lombok Timur
Warga Kotaraja Lombok Timur Tolak SPAM Pantai Selatan, Sempat Cekcok saat Sosialisasi di Kantor Desa
Sungai yang akan dijadikan sumber utama pengambilan proyek SPAM banyak dialiri dari mata air di wilayah hulu
Penulis: Ahmad Wawan Sugandika | Editor: Wahyu Widiyantoro
Sementara itu, Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Lombok Timur, Dewanto Hadi dalam pertemuan tersebut mengatakan, proses pengerjaan proyek SPAM telah dimulai dua tahun yang lalu dengan tahapan proses perencanaan, identifikasi sumber air dan pada tahun 2023 telah dinyatakan layak untuk dibangun oleh pemerintah.
Baca juga: Bupati Lombok Timur Wanti-wanti Pengerjaan Proyek SPAM di Wilayah Selatan
Proyek tersebut, terang Dewanto, akan mengairi 15.000 rumah dengan saluran pipa sepanjang 43 Km yang melewati enam kecamatan yakni, Sikur, Masbagek, Sakra, Sakra Barat, Keruak dan Jerowaru.
"Proyek ini akan dinikmati mengaliri 15.000 rumah, jika dalam satu rumah terdapat lima orang, makan akan dapat dinikmati 150 ribu jiwa," ujarnya.
Dewanto menyatakan, akan menyerap aspirasi masyarakat dan pemanfaatan air untuk petani menjadi prioritas serta menjamin air untuk persawahan tidak terganggu.
"Kami tetap memperhatikan dampaknya bagi masyarakat dan bapak bupati mengingtkan agar program ini jngan sampe mengganggu aktivitas masyarakat," tutupnya.
(*)
| Warga Desa Kalijaga Timur Tanam Pohon Pepaya dan Pisang di Tengah Jalan Rusak |
|
|---|
| Pria di Lombok Timur Tebas Adik Sendiri, Diduga karena Tanah Warisan |
|
|---|
| Polres Lombok Timur Tangkap Dua Warga Mataram Diduga Edarkan Sabu di Wanasaba |
|
|---|
| Bupati Lombok Timur Berikan Traktor untuk Dukung Program Pertanian di Lapas Selong |
|
|---|
| Sembalun Mountain Festival Dongkrak Omzet UMKM Lokal hingga Jutaan Rupiah |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lombok/foto/bank/originals/sosialisasi-spam-pantai-selatan-desa-kotaraja.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.