TAG
Stunting
-
RSUD NTB Komitmen Turunkan Stunting, Dampingi 150 Posyandu di Lombok Tengah
RSUD Provinsi NTB secara khusus melakukan pendampingan penanganan stunting di Kecamatan Batukliang, Kabupaten Lombok Tengah.
Selasa, 13 Juni 2023 -
Harga Telur Ayam Tembus Rp62 Ribu Per Tray, Gara-gara Program Penanganan Stunting?
Program penanganan stunting dengan anjuran memakan satu butir telur selama 3 bulan membuat permintaan telur semakin tinggi di NTB.
Selasa, 30 Mei 2023 -
DP3AKB Optimis Penurunan Stunting di Lombok Timur Capai 14 Persen
DP3AKB membentuk Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) beranggotakan instansi terkait dan lembaga yang fokus menangani stunting.
Selasa, 28 Maret 2023 -
Dokter Jack Dampingi Wagub Nusa Tenggara Barat Sitti Rohmi Djalilah Bertemu Menkes Bahas Stunting
Beberapa hal terkait perkembangan dunia Kesehatan khususnya penurunan angka Stunting di Nusa Tenggara Barat menjadi pokok penting pembahasan.
Minggu, 26 Maret 2023 -
Angka Stunting Sumbawa Barat 13,69 Persen, Jadi yang Terendah di NTB
Pemerintah daerah (Pemda) Kabupaten Sumbawa Barat (KSB) berhasil menekan angka stunting dan menjadi salah satu yang terbaik di NTB.
Selasa, 21 Maret 2023 -
Tribun Network dan BKKBN Berkolaborasi Turunkan Angka Stunting di Indonesia
Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) berkolaborasi dengan Tribun Network menggaungkan pencegahan stunting di Indonesia.
Selasa, 21 Maret 2023 -
Kampanye CukupDuaTelur BKKBN-Tribun Network Sukseskan Program Cegah Stunting di Indonesia
Stunting adalah kekurangan gizi pada bayi di 1.000 hari pertama kehidupan yang berlangsung lama dan menyebabkan terhambatnya perkembangan otak.
Selasa, 21 Maret 2023 -
Dukung Penanganan Stunting, Aruna Senggigi Gelar Pemeriksaan Status Gizi Balita di Lombok Barat
Aruna Senggigi Resort & Convention mengadakan pemeriksaan status gizi balita, serta pembagian paket sembako di Dusun Batubolong, Lombok Barat, Senin.
Selasa, 14 Maret 2023 -
Tekan Stunting di NTB, Pascasarjana Universitas Hamzanwadi Berikan Edukasi
Dosen dan mahasiswa pascasarjana Universitas Hamzanwadi melakukan aksi nyata menurunkan angka stunting, di Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB).
Sabtu, 11 Maret 2023 -
Gerakan Makan Telur hingga Sayur Digalakkan untuk Cegah Stunting di Lombok Barat
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lombok Barat terus berupaya mencegah dan menurunkan angka stunting. Salah satunya dengan gerakan gemar makan telur.
Sabtu, 11 Maret 2023 -
Atasi Stunting, Pemprov NTB Gandeng Sekolah Kumpulkan Telur untuk Posyandu
Melalui sekolah Sitti Rohmi Djalilah menumbuhkan minat sukarelawan siswa/siswi mengumpulkan telur untuk disalurkan ke masyarakat melalui Posyandu.
Kamis, 2 Maret 2023 -
Ungkap Kunci Sukses Turunkan Stunting, Wabup KSB Fud Syaifuddin: Inovasi dan Keberpihakan Anggaran
Anggaran penanganan stunting KSB tahun 2023 sebesar Rp114 miliar atau 10 persen dari total APBD
Selasa, 28 Februari 2023 -
AMMAN Terima Penghargaan untuk Peran Aktif Atasi Stunting di Kabupaten Sumbawa Barat
Penghargaan ini diberikan untuk AMMAN yang dinilai cepat dan tanggap untuk berkontribusi dalam menangani stunting.
Senin, 27 Februari 2023 -
Pemprov NTB Menargetkan Angka Stunting Turun hingga 14 Persen Tahun 2023
Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) menargetkan angka stunting mampu ditekan hingga 14 persen tahun 2023.
Rabu, 22 Februari 2023 -
Desa Segala Anyar Lombok Tengah Pakai Program 'My Darling' untuk Cegah Stunting dan Pernikahan Dini
Program yang diluncurkan oleh Pemdes Segala Anyar adalah langkah yang tepat dalam melakukan upaya pencegahan stunting yang dimulai dari tingkat desa
Senin, 20 Februari 2023 -
Wakil Bupati Bima Sebut Angka Stunting Menurun Signifikan
Penanganan stunting harus menitikberatkan pada penyebab yakni persoalan gizi, yang merupakan dampak dari berbagai faktor
Minggu, 12 Februari 2023 -
Rapim Perdana 2023, Bupati Lombok Barat Singgung Soal Pemeriksaan BPK Sampai Penanganan Stunting
Bupati Lombok Barat H. Fauzan Khalid dalam arahannya menyampaikan, pada tahun 2023 masih banyak pekerjaan rumah yang harus diselesaikan
Rabu, 1 Februari 2023 -
Peringati Hari Gizi Nasional, RSUD Provinsi NTB Gelar Penyuluhan Stunting
Memperingati Hari Gizi Nasional ke-63, Instalasi Gizi RSUD Provinsi NTB mengadakan penyuluhan stunting pada Rabu (25/1/2023).
Kamis, 26 Januari 2023 -
Pemenuhan Asupan Protein Hewani Bisa Cegah Anak Kena Stunting
Asupan gizi berupa protein hewani harus terus diberikan kepada anak-anak untuk menjaga kesehatan dan mencegah stunting.
Rabu, 25 Januari 2023 -
Menkes Budi Gunadi Sadikin Sederhanakan Makna Stunting sebagai Bodoh
Menkes Budi lebih memilih menggunakan pemaknaan yang lebih mudah dicerna untuk menjelaskan stunting
Rabu, 25 Januari 2023