Pilkada 2024

Kontestasi Pilkada Kota Mataram 2024 Ditaksir Bakal Sengit

Sejumlah nama yang dikabarkan bakal maju di Pilkada Kota Mataram punya peluang yang sama untuk menang

TRIBUNLOMBOK.COM/SEPTIAN ADE
Pengamat Politik Universitas Islam Negeri Mataram Ihsan Hamid. Sejumlah nama yang dikabarkan bakal maju di Pilkada Kota Mataram 2024 punya peluang yang sama untuk menang. 

Meski demikian dia memberikan catatan bahwa para calon ini membawa visi misi yang menjanjikan perubahan.

"Singkatnya itu antitesanya petahana. Jadi punya kecenderungan menjawab apa yang tidak bisa dipenuhi petahana, sebagai evaluator petahana," bebernya.

Selain itu, didukung pula dengan kemampuan finansial dan strategi konsultan politik yang mumpuni.

Ihsan menilai Pilkada Kota Mataram akan berlangsung sengit.

Selain karena ini kontestasi pemimpin ibu kota, juga tentang persaingan merebut suara pemilih dengan pendekatan politik kekinian.

"Jadi calon-calon ini jangan takut melawan incumbent," tutupnya.

(*)

Sumber: Tribun Lombok
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved