Cara Cek NIK Penerima BSU BPJS Ketenagakerjaan 2025 Secara Online
Melalui BPJS Ketenagakerjaan, pemerintah telah menyiapkan mekanisme penyaluran bantuan ini kepada pekerja yang memenuhi kriteria yang ditetapkan.
Editor:
Laelatunniam
BPJS Ketenagakerjaan
BSU - Pengecekan status penerima BSU bisa dilakukan secara online. Melalui BPJS Ketenagakerjaan, pemerintah telah menyiapkan mekanisme penyaluran bantuan ini kepada pekerja yang memenuhi kriteria yang ditetapkan.
1. Warga Negara Indonesia yang dibuktikan dengan Nomor Induk Kependudukan.
2. Peserta Aktif program jaminan sosial ketenagakerjaan BPJS Ketenagakerjaan sampai dengan 30 April 2025 kategori Pekerja Penerima Upah (PU)
3. Menerima Gaji/Upah paling banyak sebesar Rp3.500.000,00 (tiga juta lima ratus ribu Rupiah) per bulan
4. Diprioritaskan bagi pekerja/buruh yang belum menerima Program Keluarga Harapan (PKH) pada periode sebelum penyaluran BSU dilakukan.
5. Bukan merupakan Aparatur Sipil Negara, atau prajurit Tentara Nasional Indonesia, dan anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia.
Tags
cek NIK penerima BSU 2025
cara cek BSU BPJS Ketenagakerjaan
daftar penerima BSU 2025
BSU BPJS Ketenagakerjaan 2025
Baca Juga
| BSU Belum Cair Meski Lolos Verifikasi? Login bsu.kemnaker.go.id dan Cek di BPJS Ketenagakerjaan |
|
|---|
| 4 Solusi BSU 2025 Lolos Verifikasi tapi Situs bsu.kemnaker.go.id Error atau Belum Bisa Diakses |
|
|---|
| BSU 2025 Sudah Cair! Penyaluran Mulai Pekan Depan, Cek Status Penerima di Link BPJS Ketenagakerjaan |
|
|---|
| 3 Penyebab BSU 2025 Belum Cair dan Solusi Mengatasinya, Cek Status Penerima di BPJS Ketenagakerjaan |
|
|---|
| BSU 2025: Cara Cek Validasi di bsu.kemnaker.go.id Setelah Lolos Verifikasi BPJS Ketenagakerjaan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lombok/foto/bank/originals/Pengecekan-status-penerima-BSU.jpg)