Cuaca BMKG NTB Besok, Sabtu 25 Mei 2024: Ini Daftar Wilayah Berpotensi Diguyur Hujan Ringan-Petir
Simak prakiraan cuaca wilayah Nusa Tenggara Barat (NTB) untuk besok, Sabtu (25/5/2024).
Penulis: Endra Kurniawan | Editor: Endra Kurniawan
TRIBUNLOMBOK.COM - Simak prakiraan cuaca wilayah Nusa Tenggara Barat (NTB) untuk besok, Sabtu (25/5/2024).
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) melaporkan beberapa wilayah NTB diguyur hujan dan sebagian lainnya berpotensi cerah berawan.
Wilayah yang akan diguyur hujan meliputi Kota Mataram dan Kabupaten Lombok Utara, dengan intensitas hujan ringan hingga petir.
Lebih lengkapnya berikut informasi cuaca NTB besok, Sabtu (25/5/2024), dikutip dari laman bmkg.go.id:
Baca juga: Cuaca BMKG Lombok Besok, Sabtu 25 Mei 2025: Waspada Hujan Petir di Lombok Utara
1. Kota Bima
Pagi: Cerah Berawan
Siang: Cerah Berawan
Malam: Cerah Berawan
Dini Hari: Cerah Berawan
Suhu: 24 - 33 derajat celcius
Kelembapan: 55 - 95 persen
2. Kabupaten Bima
Pagi: Cerah Berawan
Siang: Cerah Berawan
Malam: Cerah Berawan
| Pawai Budaya Pelajar 2025, Jadi Cara Pemkot Mataram Tanamkan Kesadaran Tentang Keberagaman |
|
|---|
| Alasan Kenapa Loang Baloq Selalu Ramai Dikunjungi |
|
|---|
| Cuaca Mataram Besok Kamis 30 Oktober 2025: Hujan Ringan di Siang Hari |
|
|---|
| BMKG Keluarkan Peringatan Dini Hujan Lebat di NTB 29-31 Oktober 2025 |
|
|---|
| Dua Tahun Alami Krisis, Warga Gili Meno Ingin Disuplai Air Bersih dengan Pipa Bawah Laut |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lombok/foto/bank/originals/Cuaca-NTB-Besok-Rabu-1-Mei-2024-Daftar-6-Wilayah-yang-Berpotensi-Diguyur-Hujan.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.