Kuliner Lombok

Pedasnya Menyala, Sensasi Ayam Rarang yang Beda dari Ayam Taliwang

Ayam Rarang adalah hidangan tradisional dari Desa Rarang, Lombok Timur, yang terkenal dengan cita rasa pedas yang kaya dan berani.

Editor: Laelatunniam
Ceceromed Kitchen
KULINER LOMBOK - Ayam Rarang kuliner khas Lombok Timur. Ayam Rarang adalah hidangan tradisional dari Desa Rarang, Lombok Timur, yang terkenal dengan cita rasa pedas yang kaya dan berani. 

10 buah cabai kering
10 buah cabai rawit
10 buah cabai merah besar
7 siung bawang putih
3 butir kemiri sangrai
1/2 sendok teh terasi

Cara Membuat

  1. Potong ayam sesuai selera, bersihkan, lalu lumuri dengan air jeruk nipis selama 10 menit sebelum dibilas.
  2. Panggang ayam sebentar saja hingga matang di bagian luar.
  3. Tumis bumbu halus hingga aromanya keluar, lalu masukkan ayam dan aduk rata.
  4. Tambahkan bumbu pelengkap (garam, gula merah, merica, dan air asam jawa).
  5. Masak hingga ayam benar-benar matang dan bumbu meresap sempurna.
  6. Sajikan Ayam Rarang pedas dengan nasi hangat dan sayuran segar.
Sumber: Tribun Lombok
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved