TOPIK
Seleksi Sekda NTB
-
Calon Sekda NTB Masih Irit Bicara, Saufi: Besar Harapan Saya Dapat Kesempatan
Ketua Tim Pansel Prof Riduan Mas'ud mengatakan penetapan tiga nama tersebut berdasarkan hasil musyawarah.
-
3 Besar Calon Sekda NTB: Abul Chair, Ahmad Saufi, dan Ahsanul Khalik
Setelah menyerahkan 3 nama kepada gubernur NTB, tugas tim pansel sudah selesai. Tinggal nanti siapa yang akan dipilih.
-
Mencuat 3 Besar Nama Calon Sekda NTB, Pansel Sebut Hasil Penilaian di BKN
Tugas Pansel hanya melakukan penilaian terhadap 10 kandidat calon Sekda sehingga hasilnya merupakan kewenangan BKN
-
Abul Chair: Seluruh Calon Sekda NTB Memiliki Motivasi dan Peluang Sama
Dengan modal pengalaman di luar daerah, Abul Chair siap membantu gubernur NTB bila terpilih menjadi seorang sekretaris daerah.
-
Menanti 3 Besar Calon Sekda NTB
Tim Panitia Seleksi (Pansel) Sekda NTB memutuskan tiga nama yang akan diserahkan kepada Gubernur Lalu Muhamad Iqbal
-
Tiga Transformasi Fathurahman untuk Masa Depan Birokrasi NTB
Fathurahman adalah salah satu kandidat Sekda NTB yang kini menjalani tahapan seleksi
-
10 Calon Sekda NTB Jalani Tes Wawancara, Diuji Kepemimpinan hingga Integritas
Hasil penilaian tes wawancara calon Sekda NTB akan dirangkum dan diumumkan sesuai dengan jadwal
-
Optimalkan Jaringan Internasional, Saufi Siap Jadi 'Dirigen' Birokrasi NTB
Ahmad Saufi yakin dengan pengalaman internasional yang dimiliki ia bisa menjadi dirigen birokrasi NTB.
-
Bila Jadi Sekda NTB, Wirawan Tekankan Peran Sebagai Orkestrator Kolaborasi
Wirawan menegaskan sekda harus memastikan visi kepala daerah hadir di lapangan, bukan sekedar dokumen.
-
Rencana Yusron Hadi Bila Terpilih Menjadi Sekda Provinsi NTB
Yusron Hadi siap menjalankan tugas sebagai pembantu gubernur bila terpilih menjadi Sekda NTB.
-
AK Beberkan Strategi untuk Membantu Gubernur NTB Jika Terpilih Jadi Sekda
Tugas utama seorang sekda adalah membantu gubernur dalam tata kelola birokrasi untuk mencapai visi misi pembangunan.
-
Rekam Jejak Calon Sekda NTB, Siapa Paling Layak Jadi Tangan Kanan Gubernur?
Sosok sekda NTB yang akan dipilih akan menentukan kesuksesan Gubernur NTB Lalu Muhamad Iqbal memimin NTB.
-
Menakar Kriteria Sekda NTB Ideal: Sosok Komunikator Ulung dan Eksekutor Visi Gubernur
Sekda potensial harus menguasai anggaran, dokumen strategis, pemetaan SDM, serta visi-misi dan program prioritas daerah.
-
Rekam Jejak Jamaluddin: dari Korlap MotoGP hingga Kini Berebut Kursi Sekda NTB
Jamaluddin bersaing dengan sembilan nama lain memperebutkan jabatan Sekda NTB yang diseleksi secara terbuka
-
Kiprah Najamuddin, Calon Sekda NTB yang Pernah Jadi Pj Bupati Sumbawa
Najamuddin yang kini menjabat Kepala Biro Ekonomi Setda NTB mencalonkan diri menjadi Sekda NTB dan lulus seleksi administrasi.
-
Rekam Jejak Ahsanul Halik, Staf Ahli Gubernur yang Lulus Seleksi Administrasi Calon Sekda NTB
Ahsanul Khalik kini menjabat sebagai Staf Ahli Gubernur Bidang Sosial Kemasyarakatan
-
Siapa Ahmad Saufi? Pejabat Kemenko PMK Kelahiran Mataram Calon Sekda NTB
Saufi yang merupakan kelahiran Mataram kini menjabat sebagai Asisten Deputi di Kemenko PMK
-
Sosok Abul Chair, Kepala BPKP Jawa Timur Kandidat Calon Sekda NTB
Kepala Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Jawa Timur Abul Chair adalah salah satu dari 10 kandidat Sekda NTB
-
Profil Pejabat Calon Sekda NTB dari Instansi Luar Daerah, Kepala BPKP hingga Asisten Deputi
Panitia seleksi calon Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) telah menetapkan 10 nama yang dinyatakan lulus seleksi administrasi
-
10 Nama Berebut Jabatan Sekda NTB, Pejabat Pusat hingga Kabupaten
Panitia seleksi (Pansel) Sekda NTB menyatakan ada 10 nama yang mendaftar sebagai pejabat jabatan pimpinan tinggi (JPT) madya itu.
-
Respon Lalu Iqbal soal Kriteria Calon Sekda NTB
Pemprov NTB membuka seleksi calon Sekda 2026, sementara Gubernur Iqbal menegaskan kriteria utamanya adalah kemampuan mengelola birokrasi.
-
Seleksi Calon Sekda Pemprov NTB Resmi Dibuka, Ini Persyaratannya!
Pendaftaran seleksi terbuka Sekda NTB dibuka 6–20 Desember 2025 dengan syarat khusus.
-
Seleksi Sekda NTB Segera Dibuka, Pemprov Mulai Koordinasi dengan Pusat untuk Bentuk Pansel
Pemprov NTB telah berkoordinasi dengan Kemensesnegdan Kemendagri untuk tahap seleksi Sekda NTB.