Berita Politik

Prabowo Sebut Cak Imin Sahabat Lama, Keduanya Mengaku Siap Bekerjasama

Cak Imin pun siap untuk bekerjasama tidak hanya dengan Gerindra, tetapi dengan partai lain dalam menyiapkan gelaran lima tahunan tersebut.

Editor: Robbyan Abel Ramdhon
Instagram @prabowo
Menteri Pertahanan Prabowo Subianto 

“Alhamdulillah malam ini semakin menguat kerjasama itu dan sampai pada kesimpulan apa yang disampaikan oleh Pak Prabowo, PKB dan Gerindra siap kerjasama dengan utuh-menyeluruh menjelang dan menyiapkan Pilpres, Pileg, dan Pilkada di 2024.”

“Moga-moga kerjasama kita ini bisa terus dilanjutkan bersama partai-partai lain untuk menuju suksesnya Pilpres, Pilkada dan Pileg di 2024," ujar Cak Imin.

“Dan kita PKB dan Gerindra, visi dan tujuannya perjuangannya sama untuk NKRI yang lebih adil dan sejahtera,” pungkasnya.

 

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Cak Imin dan Prabowo Bertemu, Sebut Pilpres hingga Pilkada adalah Tanggung Jawab Kenegaraan.

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved