Jokowi Ulang Tahun, Deretan Artis Ini Unggah Ucapan untuk sang Presiden di Twitter dan Instagram

Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) diketahui berulang tahun, pada Minggu (21/6/2020).

Editor: Anugerah Tesa
Instagram.com/jokowi
Presiden Joko Widodo (Jokowi). 

"Selamat ulang tahun, Pak @jokowi.

Semoga selalu sehat dan tegar. Amiin," tulis Addie MS.

3. Arie Kriting

Komedian Arie Kriting juga diketahui memberikan ucapan ulang tahun untuk Jokowi.

Hal tersebut disampaikan di akun Twitter miliknya, @Arie_Kriting.

Dalam ucapan itu, Arie turut memberikan doa untuk Jokowi agar diberikan usia yang panjang dan kesehatan.

Ia berharap Jokowi dapat terus menjalankan amanah sebagai seorang presiden.

"Selamat Ulang Tahun Bapak @jokowi yang ke-59 tahun.

Semoga panjang usia, sehat senantiasa dan bisa terus menjalankan amanah sebagai pemimpin bangsa," tulis Arie.

4. Kirana Larasati

Kirana Larasati juga termasuk ke dalam sederet artis yang memberikan ucapan di hari ulang tahun Jokowi.

Ia membagikan sebuah foto bersama dengan Jokowi di story akun Instagramnya, @kiranalarasati.

Nampak keduanya tengah saling berjabat tangan.

Baca: Prank YouTuber Ferdian Paleka Buat Kirana Larasati Buka Suara: Aib bagi Kemanusiaan, Memalukan!

Baca: Arus Survei Indonesia: 75,6 Persen Publik Setuju Reshuffle Kabinet Jokowi

Kirana Larasati mengenakan setelan berwarna merah dari atas ke bawah.

Sementara Jokowi, khas dengan memakai kemeja putih andalannya.

Sumber: Tribunnews
Halaman 3 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved