TAG
MotoGP
-
Parade MotoGP di Mataram Berlangsung Meriah Meski Diguyur Hujan
Parade MotoGP yang digelar di Teras Udayana, Kota Mataram, Rabu (1/10/2025), tetap berlangsung meriah meski diguyur hujan sejak siang.
Rabu, 1 Oktober 2025 -
Sambut Pembalap MotoGP, Siswa SMPN 15 Mataram Tampilkan Gendang Beleq di Depan Sekolah
Semarak tampak di depan SMP Negeri 15 Mataram, Rabu (1/10/2025), saat puluhan siswa dengan penuh antusias menyambut para pembalap MotoGP
Rabu, 1 Oktober 2025 -
UMKM di Bazaar Mandalika Raup Untung Hingga 3 Kali Lipat Dampak MotoGP 2025
Gelaran MotoGP Mandalika 2025 membawa dampak yang signifikan terhadap para pelaku UMKM khususnya di Bazaar Mandalika.
Rabu, 1 Oktober 2025 -
2.073 Volunteer MotoGP Mandalika 2025 Dapat Perlindungan Ketenagakerjaan Setahun Penuh
Sebanyak 2.073 volunteer MotoGP Mandalika 2025 memperoleh perlindungan sosial ketenagakerjaan.
Rabu, 1 Oktober 2025 -
Diskominfo Mataram Manfaatkan Parade Rider MotoGP untuk Promosi Wisata Kota
Kota Mataram memanfaatkan momen Parade Rider MotoGP yang direncanakan berlangsung dari Taman Sangkareang jadi ajang promosi wisata
Rabu, 1 Oktober 2025 -
Tim Medis Latihan Intensif Jelang Pertamina Grand Prix of Indonesia 2025
Para tenaga medis dilatih untuk merespons berbagai skenario darurat yang mungkin terjadi, mulai dari evakuasi cepat pembalap.
Rabu, 1 Oktober 2025 -
Melihat Indahnya Rumput Sirkuit Mandalika Jelang MotoGP, Jadi Standar Homologasi Internasional
Kondisi area rumput menjadi salah satu indikator utama dalam standar homologasi lintasan internasional saat gelaran MotoGP.
Rabu, 1 Oktober 2025 -
Valentino Rossi Kecewa Berat Pensiun Sebelum Membalap di Mandalika
Valentino Rossi, juara dunia MotoGP tujuh kali ini pensiun pada 2021, setahun sebelum seri perdana MotoGP Mandalika
Rabu, 1 Oktober 2025 -
Dorna Sports Cek Kesiapan Sirkuit Mandalika Jelang MotoGP 2025, Homologasi Grade A Keluar Besok
Tim dari Dorna Sports telah melakukan inspeksi langsung terhadap kondisi trek, listrik, hingga jaringan internet jelang MotoGP
Rabu, 1 Oktober 2025 -
Marc Marquez Tiba di Lombok Hari Ini, Ikut Parade Pembalap di Mataram?
Marc Marquez akan tiba di Lombok hari ini berbarengan dengan agenda para pembalap MotoGP di Mataram
Rabu, 1 Oktober 2025 -
Parade Pembalap MotoGP di Mataram Hari Ini, Jalan Langko-Pejanggik Ditutup Mulai Pukul 12:00 WITA
Rute parade pembalap MotoGP dimulai dari Taman Udayana menuju simpang empat BI lalu ke Teras Udayana
Rabu, 1 Oktober 2025 -
Tradisi Betabeq Digelar di Sirkuit Mandalika Jelang MotoGP 2025, Bukti Event Jadi Milik Warga NTB
Betabeq merupakan bahasa Sasak yang diterjemahkan ke Bahasa Indonesia berarti minta izin/permisi.
Rabu, 1 Oktober 2025 -
Parade Rider MotoGP Dimulai 15.30 WITA, Jalur Sangkareang–Udayana akan Ditutup Sejak Pagi
Parade Rider MotoGP akan digelar di Kota Mataram pada 1 Oktober 2025, sebagai bagian dari rangkaian penyambutan ajang balap dunia MotoGP Mandalika.
Selasa, 30 September 2025 -
Parade MotoGP di Mataram, Start dari Taman Sangkareang ke Teras Udayana
Adapun rute parade mulai dari Taman Sangkareang sebagai titik start pawai, dan Teras Udayana sebagai titik finish.
Selasa, 30 September 2025 -
Parade MotoGP di Mataram Besok, Pembalap Disuguhi Tarian Kolosal NTB
Para pembalap MotoGP akan mendapatkan suguhan tarian khas dari Sasak, Samawa, dan Mbojo.
Selasa, 30 September 2025 -
Dishub Mataram Tutup Jalur Sangkareang–Udayana, Amankan Pawai Rider MotoGP 2025
Dishub Kota Mataram berkomitmen mengamankan jalannya parade Rider MotoGP yang direncanakan akan digelar pada 1 Oktober 2025 esok.
Selasa, 30 September 2025 -
Artshop Lombok Tengah Panen Berkah MotoGP 2025: Omzet dan Wisatawan Meningkat Pesat
Sejumlah Artshop di Lombok Tengah NTB merasakan dampak terhadap peningkatan signifikan jumlah wisatawan
Selasa, 30 September 2025 -
4 Fakta Kedatangan Pembalap MotoGP 2025 di Bandara Lombok, Keluarga Besar Marquez Hadir
Tiga penerbangan carter Garuda Indonesia langsung dari Narita, Jepang (NRT), mendarat secara berurutan di Bandara Lombok
Selasa, 30 September 2025 -
Dampak Ekonomi MotoGP Mandalika 2025 Ditaksir Dapat Mencapai Rp4,8 triliun
Dampak ekonomi MotoGP Mandalika bisa mencapai Rp4,8 triliun baik secara nasional maupun lokal di NTB
Selasa, 30 September 2025 -
Menpora Erick Tohir Dukung Pengembangan Sport Tourism di NTB
Penyelenggaraan MotoGP pada 2025 ini sudah memasuki tahun keempat sejak awal digelar pada 2022
Selasa, 30 September 2025