Ramadhan
Daftar Amalan Sunah di Bulan Ramadhan: Menyegerakan Berbuka Hingga Bersedekah
Inilah 10 amalan sunnah yang bisa dilakukan oleh orang yang berpuasa di bulan Ramadan
dianjurkan menahan diri dari segala hal yang tak sejalan dengan hikmah puasa.
7. Sedekah
Dianjurkan memperbanyak sedekah.
“Siapa yang memberi makanan berbuka kepada orang yang berpuasa, maka dicatat baginya pahala seperti orang puasa itu, tanpa mengurangi sedikit pun pahala orang yang berpuasa tersebut,” (HR. Ahmad).
8. Iktikaf
Sesungguhnya Nabi Saw melakukan iktikaf pada 10 hari terakhir di bulan Ramadan sampai Allah mewafatkannya, kemudian istri-istrinya pun melakukannya setelah Nabi Muhammad wafat. (HR. Bukhari)
Baca juga: 7 Hal yang Biasa Dilakukan Umat Muslim dalam Menyambut Puasa Ramadhan
9. Khatam Al Qur'an
Mengkhatamkan Al-Qur’an selama bulan Ramadan.
“Bulan Ramadan adalah (bulan) yang di dalamnya diturunkan Al-Qur’an sebagai petunjuk bagi manusia dan penjelasan-penjelasan mengenai petunjuk itu serta pembeda (antara yang hak dan yang batil).” (QS. al-Baqarah: 185)
10. Konsisten
Kesepuluh, istikamah melaksanakan amaliah Ramadan, meskipun di luar bulan.
(*)
Apakah Kentut di Dalam Air Membatalkan Puasa? Simak Penjelasannya |
![]() |
---|
Menyikat Gigi dengan Pasta Gigi di Bulan Puasa, Apakah Membatalkan Puasa? Ini Penjelasannya |
![]() |
---|
Pj Bupati Lombok Timur Salat Id Bersama Warga di Masjid Al Mujahidin Selong |
![]() |
---|
Muhammadiyah Lombok Tengah Selenggarakan Salat Idul Fitri di Dua Lokasi |
![]() |
---|
Jadwal Buka Puasa dan Waktu Magrib Sumbawa Barat Hari Ini, Selasa 9 April 2024 |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.