Kabar Artis
Angelina Sondakh Segera Bebas Setelah 10 Tahun Dipenjara, Tegas Tak Ingin Dekati Urusan Politik
Angelina Sondakh segera bebas dari hukuman 10 tahun penjara akibat terseret kasus korupsi, apa yang akan dilakukan janda Adjie Massaid ini?
Hal itu menjadi pilihan lantaran saat di penjara, Angelina Sondakh mengaku banyak membuang waktu untuk dekat dengan keluarga.
Baca juga: Kronologi Nurhayati Jadi Tersangka Setelah Laporkan Kasus Korupsi, Kapolres Cirebon Angkat Bicara
"Karena waktu kemarin banyak terbuang gua nggak bisa dekat dengan mereka, itu dulu aja jawaban mereka," pungkas Krishna.
Soal Ketegaran, Maia Estianty Mengaku Masih Kalah Jauh dari Angelina Sondakh
Belum lama ini Maia Estianty angkat bicara soal wanita terkuat.
Dalam ceritanya, istri Irwan Mussry itu mengaku bukan apa-apa dibanding sosok rekan sekaligus teman selebritinya yang satu ini.
Musisi Maia Estianty menceritakan pengalamannya setiap menjenguk artis sekaligus politikus Angelina Sondakh di penjara.
Di hadapan putra sambung Angelina Sondakh, Aaliyah Massaid, Maia Estianty menceritakan momen percakapannya saat menjenguk Angelina Sondakh.
Maia Estianty mengaku selalu kuat menjalani masalah di hidupnya.
Namun setelah melihat Angelina Sondakh, Maia baru menyadari satu hal.
Baca juga: Kondisi Herry Wirawan Seusai Divonis Penjara Seumur Hidup: Sedih Tapi Berusaha Tersenyum
"Kalau setiap saya berkunjung Mami Angelina Sondakh di penjara.
Saya bilang gini 'Angie, saya tuh kuat dalam menghadapi segala macam problem hidup.
Tapi 'gue nggak akan kuat kalau jadi lu'," kata Maia dikutip Tribun Style dari kanal YouTube MAIA ALELDUL TV, Senin, (29/3/2021).
Maia Estianty memuji ketegaran hati karena sabar menghadapi cobaan yang bertubi-tubi.
"Mami Angie kan masuk penjara, harus pisah sama anak-anaknya.
Harus pisah semuanya sama suaminya juga.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lombok/foto/bank/originals/angelina-sondakh-terpidana-kasus-korupsi.jpg)