MotoGP Mandalika

Jelang MotoGP, Pemprov NTB Evaluasi Kekurangan saat WorldSBK 2021

Kekurangan selama IATC dan WorldSBK dievaluasi untuk disempurnakan ketika MotoGP Mandalika, Maret 2022 mendatang

TribunLombok.com/Sirtupillaili
Pertamina Mandalika International Street Circuit jelang MotoGP Mandalika 

Mereka memastikan kesiapan berbagai infrastruktur pendukung sesuai bidang tugas masing-masing.

Itu menunjukkan pemerintah memberikan perhatian besar terhadap penyelenggaraan MotoGP di Mandalika.

”Ini artinya kita tidak bekerja sendiri,” kata Gita, kepada sejumlah OPD dan pihak yang ikut dalam pertemuan itu.

Karena itu, seluruh OPD diminta tidak segan-segan berkoordinasi dengan pemerintah pusat melalui kementerian ataupun lembaga lainnya.

Baca juga: Jelang MotoGP Mandalika, 18 Desa Penyangga Dapat Perhatian Khusus Pemprov NTB

Sementara itu, Kepala Dinas Pariwisata NTB Yusron Hadi menjelaskan, karena MotoGP semakin dekat, perlu dilakukan persiapan-persiapan yang lebih fokus, khususnya terkait pengawalan pariwisata.

Event ini merupakan agenda sport tourism yang bisa melibatkan banyak pihak, khususnya para pelaku pariwisata.

FGD ini mengundang berbagai asosiasi pariwisata dan perangkat daerah.

(*)

Sumber: Tribun Lombok
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Klasemen MotoGP 2022

1

Francesco Bagnaia

Ducati Lenovo Team
467
2

Jorge Martin

Prima Pramac Racing
428
3

Marco Bezzecchi

Mooney VR46 Racing Team
329
4

Brad Binder

Red Bull KTM Factory Racing
290
5

Johann Zarco

Prima Pramac Racing
221
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved