Lowongan Kerja Lombok
Lowongan Kerja Lombok - Staf Gudang di iD Express, Simak Syarat dan Link Pendaftarannya
iD Express telah membuka kesempatan kerja untuk posisi Warehouse Worker atau staf pergudangan.
TRIBUNLOMBOK.COM - Kabar gembira bagi warga lombok dan sekitarnya.
Ada lowongan kerja baru di wilayah Mataram dan Lombok.
iD Express telah membuka kesempatan kerja untuk posisi Warehouse Worker atau staf pergudangan.
iD Express merupakan perusahaan yang bergerak di bidang logistic dan Warehouse.
Baca juga: Lowongan Kerja Lombok - Dibutuhkan Tenaga Administrasi untuk Lulusan D3, Ini Syaratnya
Baca juga: Lowongan Kerja Lombok - Dibutuhkan Kasir Lulusan SMA Semua Jurusan di Mataram
Baca juga: Lowongan Kerja Lombok - PKSS Butuh Sekretaris Perbankan untuk Lulusan D3/S1 Penempatan di Selong
Baca juga: Lowongan Kerja Lombok - Satpam di RSK Antonius Ampenan untuk Lulusan SMA Sederajat, Ini Syaratnya
Melalui situs resmi workmateid, berikut persyaratan umum dan cara melamar pekerjaan ini.
Persyaratan:
1. Bebas buta warna
2. Sehat jasmani dan rohani
3. Memiliki pengalaman di operasional gudang
Cara melamar kerja
1. Instal aplikasi Workmate
2. Isi data diri
3. Pilih Warehouse Worker untuk posisi pekerjaan yang diminati
4. Lalu pilih area Lombok untuk lokasi kerja yang diinginkan.

Lokasi kerja akan ditempatkan di Mataram, Lombok.
Pastikan isi data diri dengan lengkap melalui aplikasi yang tersebut.
(*)
(Tribunlombok.com/ Siti N)