TOPIK
Kpop
-
Jisoo BLACKPINK Pacaran dengan Ahn Bo Hyun, Agensi Minta Dukungan
Hubungan romantis kedua artis populer ini disebarkan oleh media Korsel Dispatch, Kamis 3 Agustus 2023.
-
Teman Kita D.O EXO Debut Instagram, Profilnya Estetik Bernuansa Monokrom
Idol ganteng dengan nama asli Do Kyungsoo ini merupakan satu-satunya member EXO yang tidak bermain media sosial termasuk instagram.
-
Junho 2PM dan Yoona SNSD Dikabarkan Menjalin Asmara Jauh Sebelum Syuting Drama King The Land
Dilansir dari Allkpop, Yoona dan Junho berkencan sebelum mereka memulai syuting serial drama komedi romantis tersebut.
-
Lirik dan Terjemahan Take Two - BTS, Single untuk Army di Perayaan Ulang Tahun ke-10 BTS
Lagu tersebut segera dirilis dalam rangka perayaan ulang tahun ke-10 BTS sejak debut pada 2013 lalu.
-
Tampil Sederhana dengan Kain Tradisional Thailand, Lisa BLACKPINK Curi Perhatian Fans
Member BLACKPINK, Lisa, kembali mencuri perhatian warganet karena penampilannya yang sederhana namun tetap anggun dan menawan.
-
Lirik Lagu Terbaru Suga BTS dan Halsey Berjudul Lilith
Lilith merupakan satu lagu Halsey yang dimuat dalam album If I Can't Have Love, I Want Power yang dimuat ulang pada 2021 lalu, dan kembali dirilis.
-
Tiga Anggota EXO Memutus Kontrak "Budak" dengan SM Entertainment
Tiga member EXO, yaitu Chen, Baekhyun, dan Xiumin mengumumkan mengakhiri kontrak mereka dengan agensinya SM Entertainment.
-
Kim Seon Ho Tiba di Jakarta Hari Ini: Jadwal Fanmeeting, Harga Tiket dan Cara Belinya
Kim Seon Ho dikabarkan sudah terbang dari Bandara Incheon Korea Selatan untuk melakukan perjalanan menuju Jakarta, Indonesia, Kamis (1/6/2023).
-
FIFTY FIFTY Mengisi Soundtrack Film Barbie Bersama Dua Lipa hingga Nicki Minaj
Warner Bros mengumumkan, FIFTY FIFTY akan mengisi soundtrack film live action "Barbie", Kamis (25/5/2023).
-
Serba-serbi Konser Suga BTS di Jakarta, List Lagu, Aturan Menonton dan Benda yang Dilarang Masuk
Min Yoongi alias Suga BTS akan menggelar konser bertajuk Agust D Tour. Konser dunia ini juga akan mendarat di Jakarta, Indonesia pada 26-28 Mei 2023.
-
Suga BTS Tiba di Indonesia, Pilih Celana Pendek dan Jaket sebagai Fashion Airport
Kedatangan Suga ke Jakarta untuk menjalani jadwal konsernya yang bertajuk Agust D Tour, pada 26-28 Mei 2023 di ICE BSD, Tangerang.
-
Love Language Jennie dan Taehyung Physical Touch, Ciuman Sampai Gandengan
Sedangkan pada foto kencan yang bocor tahun lalu, secara mesra Taehyung mengecup kening Jennie yang tampak bahagia.
-
Jennie dan Taehyung Berkencan, Agensi Pernah Klarifikasi Begini
Mengenai hubungan V BTS dan Jennie BLACKPINK itu, agensi YG Entertainment tak membantah.
-
Taehyung dan Jennie Berkencan di Paris, Setahun Tak Bertemu, Kali Ini Bergandengan Tangan
ARMY dan BLINK dihebohkan dengan beredarnya foto kencan diduga Taehyung BTS dan Jennie BLACKPINK.
-
Mengenal Istilah Sekte Yoongi Marry Me dalam Komunitas Penggemar BTS Army
Awal mula terbentuknya kalimat ini ketika Suga sedang melakukan siaran langsung di aplikasi Weverse dan banyak penggemar berkomentar Yoongi Marry Me.
-
Syarat Penukaran Tiket Konser Suga BTS di Jakarta, Khusus Tiket VIP+ Sound Check Tak Bisa Diwakili
Promotor konser Suga BTS, Ime Indonesia menginformasikan penukaran tiket konser Suga mulai tanggal 23 Mei 2023 di Hall 1, ICE BSD.
-
Member NCT Lucas Memutuskan Hengkang dari Grup, Kenapa?
Kabar mengejutkan datang dari boy grup Korea Selatan NCT. Satu member NCT, Lucas memutuskan keluar dari grup.
-
Usai Ahn Bo-hyun, Giliran Gong Yoo Kini Liburan di Bali
Pemain drama korea (drakor) Guardian: The Lonely and Great God atau Goblin, Gong Yoo dikabarkan berlibur di Bali, Indonesia.
-
Pertama dalam Sejarah Korea Selatan, Pos Korsel Rilis Prangko Gambar BTS
Pertama kali dalam sejarah Korea Selatan, Dinas Korea Selatan akan merilis prangko bergambar boyband BTS.
-
Jungkook BTS Menegur Army, Jangan Kirim Makanan ke Rumahku, Aku Tidak Akan Memakannya
Jungkook BTS beri teguran keras ke Army untuk tidak mengirim makanan ke rumahnya.
-
BTS Diserang, ARMY Kirim Truk Protes ke Kantor HYBE, Dinilai Lambat Lindungi Para Member
Protes itu ditunjukkan dengan keberadaan mobil yang membawa LCD (truk protes) yang berisikan kritik terhadap HYBE.
-
Kai EXO Mendadak Wamil Awal Mei Ini, Menangis Karena Harapan Bertemu EXO-L Pupus
Adalah Kai EXO yang baru-baru ini mengumumkan bahwa dirinya akan memulai wamil pada 11 Mei mendatang.
-
Danielle NewJeans Jadi Pengisi Suara Ariel dalam The Little Mermaid, Aksennya Dinilai Tak Jelas
Dalam film musik live-action itu, Danielle akan menjadi pengisi suara untuk karakter Ariel menggunakan bahasa Korea.
-
Agensi Bantah Nam Joo Hyuk Jadi Pelaku Bullying, Bukti Tidak Kuat Karena Video Gelap
Management Soop mewakili Nam Joo Hyuk mengatakan, bahwa tidak benar artis mereka terlibat apalagi jadi pelaku bullying.
-
Kim Min Kyu Dijadwalkan ke Indonesia Juni, Penggemar A Business Proposal Harus Baca Ini
Aktor sekaligus model asal Korea Selatan, Kim Min Kyu dijadwalkan akan berkunjung ke Indonesia.
-
Masih Berkabung, Memorial Space Moonbin Astro di Kantor Fantagio Diperpanjang hingga Juni
Fantagio selaku agensi ASTRO mengumumkan, memorial space Moonbin Astro akan diperpanjang hingga 6 Juni mendatang.
-
FAKTA Zayyan Xodiac, Pernah Dipuji Rossa hingga Ariel Noah, Juga Masa Lalu Kelam Korban Bullying
Nama Zayyan alias Muhammad Rafiki Fahri Zayyan kini tengah jadi sorotan berkat karirnya di dunia Kpop.
-
Muhammad Rafiki Fahri Zayyan, Idol Muslim Pertama Asal Indonesia, Resmi Debut Bersama Xodiac
Selain sebagai idol laki-laki pertama asal Indonesia, Zayyan juga disebut sebagai idol K-pop muslim pertama.
-
Sempat Akan Ditunda, Final Boys Planet Tetap Tayang dalam Masa Berkabung Moonbin ASTRO
Boys Planet akan diadakan di Jamsil Indoor Gymnasium dan akan disiarkan secara langsung.
-
Mnet Umumkan Penayangan Final Episode Boys Planet Kemungkinan Ditunda, Hormati Mendiang Moonbin
Mnet baru saja mengumumkan bahwa tim mereka sedang berdiskusi untuk menunda atau melanjutkan siaran final survival 'Boys Planet'.