MotoGP Mandalika

Mario Aji dan Fabio Quartararo Puji Sirkuit Mandalika Meski Lintasannya Berdebu

Sirkuit Mandalika lolos uji homologasi FIM grade A untuk menyelenggarakan MotoGP

Penulis: Sinto | Editor: Wahyu Widiyantoro
TRIBUNLOMBOK.COM/SINTO
Mario Surya Aji (kiri) dalam konferensi pers di Sirkuit Mandalika, Kamis (12/10/2023). 

Dari kacamata Quartararo, kondisi itu lebih baik jika dibandingkan dengan tes pramusim Mandalika musim lalu.

Namun tetap saja saat ini sirkuit yang berada di kawasan Kuta, Lombok itu sedikit kotor bagi Quartararo.

Menanggapi keluhan pembalap, Direktur utama MGPA Priandhi Satria mengaku tidak masalah dengan adanya keluhan pembalap tersebut. 

Pihaknya memastikan akan langsung melakukan pembersihan.

"Ndak masalah. Kalau kotor ya kita bersihin," jelas Priandhi singkat. 

(*)

Sumber: Tribun Lombok
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Klasemen MotoGP 2022

1

Francesco Bagnaia

Ducati Lenovo Team
467
2

Jorge Martin

Prima Pramac Racing
428
3

Marco Bezzecchi

Mooney VR46 Racing Team
329
4

Brad Binder

Red Bull KTM Factory Racing
290
5

Johann Zarco

Prima Pramac Racing
221
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved