Hari Peringatan
Daftar Hari Nasional Selama Bulan September
Hari nasional ditetapkan dan dirayakan untuk mengingat berbagai hal penting dan atau peristiwa bersejarah.
TRIBUNLOMBOK.COM – Setiap bulan selalu ada hari nasional di Indonesia.
Hari nasional ditetapkan dan dirayakan untuk mengingat berbagai hal penting dan atau peristiwa bersejarah.
Berikut hari nasional selama bulan September
1 September: Hari Polisi Wanita (Polwan)
3 September: Hari Palang Merah Indonesia (PMI)
4 September: Hari Pelanggan Nasional
8 September: Hari Pamong Praja
9 September: Hari Olah Raga Nasional
11 September: Hari Radio Republik Indonesia (RRI)
14 September: Hari Kunjung Perpustakaan
17 September: Hari Perhubungan Nasional
17 September: Hari Palang Merah Nasional
24 September: Hari Tani Nasional
26 September: Hari Statistik Nasional
27 September: Hari Bhakti Pos dan Telekomunikasi (Postel)
28 September: Hari Kereta Api
29 September: Hari Sarjana Indonesia
30 September: Hari Peringatan Pemberontakan G30S/PKI
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Hari Nasional dan Internasional Bulan September 2022
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lombok/foto/bank/originals/ilustrasi-polwan.jpg)